Contoh Soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan Kelas XI SMK RPL
Contoh Soal UAS Produk Kreatif dan Kewirausahaan Kelas XI SMK RPL - Disini admin akan memposkan beberapa soal yang bisa digunakan untuk latihan para siswa RPL dalam mengerjakan soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan Kurikulum K13.
Contoh soal ini juga bisa digunakan untuk guru untuk mempertimbangkan soal UAS kelas XI mapel produk Kreatif kewirausahaan.
Contoh Soal UAS PKK RPL SMK Kelas XI
1. Sebuah
proses dalam meranncang, meluncurkan, dan menjalankan usaha. Merupakan pengertian
dari?
A.
Kewirausahan
B.
Berdagang
C.
Berbelanja
D.
Berlibur
E.
Wirausaha
2. Yang
termasuk elemen kewirausahaan di bawah ini, kecuali ….
A.
mengembangkan rencana
usaha
B.
menunjukan sikap pemimpin
C.
mencari keuntungan
dengan cara curang
D.
menghindari resiko
E.
mendapatkan
keuntungan
3. Yang
termasuk dalam faktor-faktor penyebab keberhasilan berwirausaha adalah ….
A.
kerja keras
B.
kurang inisiatif dan
kurang kreatif
C.
kurang ulet dan cepat
putus asa
D.
tidak jujur dan kurang
cekatan
E.
mengeluh jika tidak
laku
4. Yang
termasuk dalam ciri – ciri peluang usaha yaitu ….
A.
ada keyakinan dalam
mewujudkannya
B.
kurang percaya diri
dalam mencoba
C.
takut mengambil resiko
D.
tidak ingin mencoba hal
baru
E.
selalu was-was
5. Hak
eksklusif pencipta yang timbul secara otomatis berdasarkan prinsip deklaratif
setelah suatu ciptaan diwujudkan dalam bentuk nyata tanpa mengurangi pembatasan
sesuai dengan ketentuan peranturan perundang- undangan. Merupakan pengertian
dari ….
A.
Hak Cipta
B.
Pencipta
C.
Ciptaan
D.
Hak terkait
E.
Copyright
6. Eksklusif
yang diberikan oleh negara kepada inventor atas hasil invensi (temuan) di bidang
teknologi,yang untuk selama waktu tertentu melaksanakan sendiri invensinnya
tersebut atau mermberikan persetujuannya kepada pihak lain untuk melaksanakannya,
merupakan pengertian dari ….
A.
Hak Paten
B.
Hak Asasi
C.
Hak Cipta
D.
Hak Ekonomi
E.
Hak Wirausaha
7. Situasi
atau kondisi yang merupakan peluang di luar organisasi dan memberikan peluang
berkembang bagi organisasi di masa depan disebut dengan ….
A.
opportunity
B.
threat
C.
strength
D.
weakness
E.
kekuatan
8. Risiko
riil adalah risiko yang terlihat, bisa dihitung , bisa diantisipasi , dan
dihindari . hal yang termasuk dalam risiko riil adalah ….
A.
kehilangan jati diri
B.
adanya perkembangan
teknologi
C.
kehilangan modal
D.
kemampuan modal
sendiri
E.
kehilangan
kepercayaan
9. Kekuatan,
kelemahan, peluang, dan ancaman merupakan salah satu metode analisis, yaitu ….
A.
identifikasi
B.
SWOT
C.
POAC
D.
peluang
E.
DBMS
10. UU
No. 23 Tahun 1993 menyangkut tentang ….
A.
Hak Merek
B.
Hak Paten
C.
Tata cara permintaan
pendaftaran merek
D.
Hak Intelektual
E.
Copyright
11. Mengembangkan
reputasi mengenai lingkungan dan orang – orang dari tempat tertentu adalah
merek ….
A.
pribadi
B.
regional
C.
budaya
D.
produk
E.
pasar
12. Undang
– undang yang mengatur tentang Hak Paten diatur dalam ….
A.
UU No. 14 tahun 2001
B.
UU No. 23 tahun 1993
C.
UU No. 28 tahun 2014
D.
UU No. 19 tahun 2002
E.
UU No. 13 tahun
2001
13. Pengertian
“memperbanyak” memiliki arti ….
A.
mengupdate
B.
membajak
C.
mempermudah
D.
menyiarkan
E. mengadaptasi
14. Di
bawah ini yang bukan termasuk dalam tujuan diadakannya analisis jenis produk
adalah ….
A.
memenuhi keinginan dan
minat konsumen terhadap kebutuhan jenis produk
B.
kemampuan produk yang
mendatangkan laba
C.
mencegah kebosanan
konsumen terhdap jenis produk
D.
memenangkan persaingan
dalam pengembangan usaha
E.
mendayagunakan
sumber-sumber produksi
15. Untuk
memperlancar dan mempermudah perdagangan dilakukan sebuah perizinan. Izin yang
harus mendapat persetujuan dari pemrintahan setempat untuk perusahaan industri
adalah ….
A.
Izin penggunaan tanah
B.
Izin mendirikan
bangunan
C.
Izin prinsip
D.
Surat izin usaha
perdagangan
E.
Surat izin tempat usaha
16. Suatu
proses yang mengubah ide baru atau aplikasi baru menjadi produk yang berguna
disebut ….
A.
inovasi
B.
konsep
C.
penemuan
D.
kreativitas
E.
atraksi
17. Hal
yang seharusnya dilakukan ketika sebuah peluang muncul adalah ….
A.
melakukan perencanan
B.
menganalisis resiko
usaha
C.
memaksimalkan peluang
D.
mebuat strategi untuk
kedepannya
E.
memikirkan untung usaha
18. Kekuatan,
kelemahan, peluang, dan ancaman merupakan salah satu metode analisis, yaitu ….
A.
peluang
B.
manajemen
C.
identifikasi
D.
SWOT
E.
resiko usaha
19. Landasan
hak cipta tertuang dalam kitab UUD 1945 yaitu ….
A.
UU No. 19 tahun 2002
B.
UU No. 28 tahun 2014
C.
UU No. 16 tahun 2014
D.
UU No. 20 tahun 2003
E.
UU No. 28 tahun 2004
20. Imbalan
atas pemanfaatan hak ekonomi suatu ciptaan disebut ….
A.
Lisensi
B.
Kuasa
C.
Royalti
D.
Ganti rugi
E.
Hak cipta
21. Fungsi
perangkat lunak dalam hubungannya dengan perusahaan retail adalah ….
A.
mempercepat pengiriman
B.
menambah pegawai
C.
mengurangi pegawai
D.
mengurangi biaya
E. memperbaiki
kinerja system
22. Situasi
atau kondisi yang merupakan kekuatan dari organisasi atau program pada saat ini
disebut ….
A.
weakness
B.
oportunity
C.
treath
D.
streng
E.
peluang
23. UU
yang mengatur tentang hak cipta adalah ….
A.
UU RI Nomor 28 Tahun 2014
B.
UU Tahun 2005 Nomor 4
C.
UU Nomor 18 Tahun 2003
D.
UU No. 13 Tahun 2001
E.
UU No.14 Tahun 2002
24. Cara
untuk menghargai hak cipta adalah ….
A.
membeli karya ilegal
B.
mencopy karya orang
lain
C.
menggunakan barang ori
D.
mengubah karya orang
E.
membeli video bajakan
25. Resiko
yang tidak dapat diukur secara matematis dalam berwirausaha adalah resiko ….
A.
resiko biasa
B.
resiko berat
C.
resiko ketidakpastian
D.
resiko ambigu
E.
resiko abstrak
26. Situasi
atau kondisi yang merupakan ancaman dari organisasi atau program pada saat ini
adalah pengertian dari ….
A.
weaknes
B.
opportunity
C.
pesaing
D.
strength
E.
threat
27. Jika
dilihat dari karakteristiknya risiko memiliki keterkaitan dengan ….
A.
kepastian
B.
kerugian
C.
ketidakpastian
D.
hasil usaha
E.
kesiapan
28. Alat
pemasaran yang paling populer di kalangan public
figure seperti politisi, musisi, selebriti, adalah ….
A.
merek produk
B.
merek pribadi
C.
merek perusahaan
D.
merek budaya
E.
merek barang
29. Ketika anda ingin membuka usaha hal apa yang ingin anda
buat terlebih dahulu untuk membuat usaha tersebut?
A.
Uang
B.
Jasa
C.
Pemikiran
D.
Blueprint
E.
Barang
30. Seseorang
yang tidak mudah diam, suka melakukan inovasi terus menerus dan perbaikan dari
hal yang sudah ada adalah ….
A. entrepreneurship
B. kewirausahaan
C. entrepreneur
D. inovator
E. kreator
A.
URAIAN
31. Apa
perbedaan antara merek regional dengan merek budaya?
32. Jika anda ingin membuat jasa design baju, kemampuan
apa saja yang harus anda miliki untuk membuka jasa desaign baju tersebut?
33. Sebutkan
faktor internal yang memotivasi seseorang agar menjadi seorang wirausahawan?
34. Sebutkan
dan Jelaskan apa yang di maksud dengan SWOT!
35. Sebutkan
5 sikap-sikap yang harus dimiliki oleh seorang interpreneur!
36. Jelaskan
apa yang dimaksud pengertian Merek dalam Tjiptono (2005)!
37. Merek memiliki beberapa jenis . sebutkan dan Jelaskan !
38. Jelaskan pengertian kewirausahaan menurut
Businessman!
39. Sebutkan beberapa hal resiko
psikologis dalam berwirausaha…
40. Apa
definisi wirausaha menurut richard cantillon
Iya itulah beberapa contoh soal yang bisa menjadi acuan anda untuk belajar soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan, semoga bisa mendapatkan nilai maksimal. Jangan lupa share ke teman teman yang lain, terimakasih
Post a Comment for "Contoh Soal Produk Kreatif dan Kewirausahaan Kelas XI SMK RPL "